Daily Archives: 15 Maret 2018
Bupati Gusti Dula: Kehadiran PLP Ubah Suasana dari Gelap menjadi Terang
15 Maret 2018
No comments
Sok Rutung – Bupati Manggarai Barat, Drs. Agustinus Ch. Dula menyampaikan ucapan terima kasih kepada pihak PT. PLN (Persero) terkait program Paket Listrik Pedesaan (PLP) untuk 100 Desa di Kabupaten Manggarai Barat.
Bupati Gusti Dula, Resmikan PLP di Sok Rutung Desa Pantar
15 Maret 2018
No comments
Sok Rutung – Bupati Manggarai Barat Drs. Agustinus Ch. Dula bersama PT. PLN (Persero) Rayon Labuan Bajo meresmikan secara simbolis pemanfaatan Paket Listrik Pedesaan (PLP) untuk 4 (empat) Desa di Kecamatan Komodo